Dekorasi Rumah Minimalis Sederhana

Dekorasi Rumah Minimalis Sederhana.  Ada banyak hal mengapa dekorasi rumah menjadi sangat penting. Karena mendekorasi rumah hal yang cukup penting agar suasana rumah tampil mewah dan harus dirawat diperlakukan sebagai sesuatu yang sangat berharga.Jika anda Masih bingung dengan dekorasi dengan model rumah sederhana yang bisa menciptakan ilusi mata dan efisien? Mari lihat dekorasi sederhana berikut.

Dekorasi rumah mewah

Tips Dekorasi Rumah Minimalis Sederhana

1.Dinding berwarna cerah

Dekorasi rumah sederhana dengan warna dinding  yang cerah dapat menciptakan suasana yang nyaman dan efek ruangan yang lebih besar. Warna-warna yang tepat untuk menghiasi dinding rumah mungil/kecil adalah putih, krem, atau biru muda.

2. Meja kursi tembus pandang

Saat memilih meja dan kursi untuk dekorasi rumah sederhana, pilihlah material tembus pandang dan berkualitas seperti akrilik. Meski tembus pandang dan terlihat rapuh, kenyataannya material akrilik ini cukup kuat untuk menahan beban di atasnya.

Meja dan kursi yang tembus pandang ini akan menciptakan ruangan mungil terlihat lebih besar dari ukuran sebenarnya karena kamu bisa melihat benda-benda yang ada di balik meja dan kursi tersebut.

3. Pajang cermin

mendekorasi rumah sederhana dengan model cermin dan yang paling mudah untuk digunakan adalah model Cermin dalam ukuran yang pas dengan bentuk apa pun dapat menciptakan ruang mungil terlihat lebih besar hingga 2 kali lipat. Cara meletakkan cermin dalam ruangan kecilpun sangat mudah. Kamu bisa menggantungnya di dinding atau meletakkannya di atas meja  dengan catatan lokasi tersebut tidak mudah dijangkau anak agar tidak terjadi kecelakaan.

4. Menciptakan dekorasi rumah sederhana dengan mengekspos langit-langit 

Rumah sederhana biasanya memiliki langit-langit yang rendah juga. Hal ini bisa membuat rumah terasa semakin kecil dan sempit sehingga para penghuni rumah merasa tidak nyaman untuk beristirahat. berikutnya yang bisa kamu terapkan di rumah dengan model  kecil adalah mengekspos langit-langit rumah.

5. Menyusun furnitur secara simetris sebagai bentuk dekorasi rumah sederhana

Menyusun furnitur dalam posisi yang  pas sebagai bentuk dekorasi rumah sederhana bisa membuat rumah terlihat lebih rapi, bersih, dan seimbang. Furnitur-furnitur yang bisa diatur dalam posisi simetris ini adalah kursi, lemari, lampu, dan pot tanaman.rumah. Jangan lupa sesuaikan desain furnitur dengan desain interior

6. Gunakan karpet bermotif besar sebagai dekorasi rumah sederhana

Bosan dengan tampilan rumah yang begitu-begitu saja? Kalian juga bisa mencoba untuk mengubah dekorasi rumah kecil anda dengan mengganti karpet. Untuk rumah yang kecil pilihlah karpet dengan warna lembut dan bermotif besar agar tercipta kesan ruangan yang lebih luas dan nyaman

7.Jadikan Bagian Atas Ruang Tamu sebagai Pusat Perhatian

Apabila ruang tamu kecil kamu bias menghias langit-langit yang tinggi, kamu bisa memanfaatkan ruang di bagian atas agar ruangan terasa lebih luas.

Hiasi langit-langit ruangan dengan lampu gantung dan pasanglah tirai yang menjuntai dari langit-langit sampai ke lantai.

8.Gunakan Pintu dan Jendela Geser

Untuk kamu yang memiliki selera modern, cobalah tips satu ini.Fitur geser bisa menghemat banyak sekali ruang dan diaplikasikan pada pintu kamar dan lemari pakaian.Selain itu, tempat penyimpanan seperti kabinet juga bisa menggunakan bukaan geser.Semakin kamu bisa memaksimalkan fitur ini, tentu saja kamar tidur mungil akan terasa lebih luas.

9.Mengakali Tempat Penyimpanan

Minimnya tempat penyimpanan pada dapur kecil adalah masalah yang sering sekali dikeluhkan oleh para penggunanya.

Dengan banyaknya jenis peralatan yang diperlukan, mulai dari yang besar sampai yang kecil, untuk memaksimalkan fungsi sebuah dapur, tidak aneh jika tempat penyimpanan adalah hal krusial yang harus direncanakan dengan tepat.

Sudut-sudut dapur bisa kamu maksimalkan dengan cara memasang laci atau kabinet khusus berbentuk segitiga.jika anda berminat silahkan datang ke Alamat kami di:

Jl Veteran No 25,Selomanen,Purwokerto,Ngadiluwih-Kediri

No:

Mas Fathan 081238874441

Mas Muhajir 081331153116

Email:sales@mastertukang.co.id

Master Tukang

Perusahaan konstruksi berbadan hukum dengan legalitas resmi dari KEMENKUNHAM dengan pengalaman lebih dari 7 tahun.

View All Post